KOTA MALANG - Pemerintah Kota Malang Melalui Dinas Ketahanan Pangan Masih Terus Menggelar Gerakan Pangan Murah Beras SPHP, Yang Kali Ini Dilaksanakan Di Kecamatan Kedungkandang. Wali Kota Malang Juga Sebelumnya Melaksanakan Zoom Bersama Menteri Pertanian. (ALI)


















